Bangun RISHA untuk Korban Gempa Cianjur Per Unitnya Memakan Biaya Sebesar Rp 150 Juta
Iwan Suprijanto selaku Direktur Jenderal (Dirjen) Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyebutkan, ongkos pembangunan Rumah Instan Sederhana Sehat (RISHA) untuk korban gempa Cianjur per unitnya mencapai Rp 150 juta. Estimasi biaya tersebut sudah termasuk kelengkapan rumah seperti sanitasi, listrik, hingga cat. Sedangkan untuk total nilai proyek yang Read more…