Rusun Khusus Mahasiswi di Universitas Muhammadiyah Buton

Tak lama lagi para mahasiswi di Universitas Muhammadiyah Buton di Kota Baubau, Provinsi Sulawesi Tenggara dapat menikmati tinggal di rumah susun (rusun) yang didirikan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Groundbreaking atau peletakan batu pertama atas rusun bagi mahasiswi Universitas Muhammadiyah Buton telah dilaksanakan pada Senin (23/1/2023) kemarin. Read more…

× #WAAjaDulu